Sunday, May 24, 2009

Europe Experience 12 days


Hari 01 : Jakarta – Madrid
Hari ini berkumpul di bandara Soekarno Hatta untuk berangkat ke Madrid, ibukota Spanyol.
Hari 02 : Madrid
Hari ini tiba di Madrid, city tour mengunjungi dan melewati objek- objek bersejarah seperti Royal Palace (istana negara), Cibeles fountain dan Puerta Del Sol. Juga untuk para penggemar olahraga sepakbola berkesempatan untuk melihat Santiago Bernabeu Stadium. Malam harinya diajak menyaksikan tarian Flamenco.(MS/MM)
Hari 03 : Madrid – Zaragoza – Barcelona
Dengan bus wisata kita menuju kota cosmopolitan Barcelona dengan melalui kota Zaragoza. (MP/MS/MM)

Hari 04 : Barcelona
City tour hari ini melewati atau mengunjungi Montjuic, Spanish Village, Sagrada Familia Church yang arsitekturnya unik, Nou Camp Stadium, Monument Christopher Colombus dan La Ramblas. (MP/MS/MM)

Hari 05 : Barcelona – Marseille
Kita tinggalkan kota Barcelona menuju kota Marseille. Setibanya Anda diantar ke hotel untuk beristirahat. (MP/MS/MM)
Hari 06 : Marseille – St.Tropez – Nice
Kita menuju Perancis dengan Nice sebagai kota tujuan untuk melihat keindahan pantai Riviera melalui kota St.Tropez. (MP/MS/MM)
Hari 07 : Nice – Monaco – Nice
Hari ini Anda menuju suatu negara yang indah yaitu Monaco, yang terkenal dengan Monte Carlo Grand Prix dan Casinonya yang terbesar dan tertua di Eropa .(MP/MS/MM)
Hari 08 : Nice – Milan
Hari ini ke kota mode Milan, Italy. Setibanya city tour mengunjungi Duomo Gothic yang megah, La Scala Theatre dan Galleria Victor Emnuelle II. (MP/MS/MM)
Hari 09 : Milan - Innsbruck
Kita melewati pegunungan Alpen menuju Innsbruck. Anda akan melewati keindahan alam pegunungan yang sangat cantik dengan tebingnya yang curam. City tour mengunjungi Golden Roof. (MP/MS/MM)
Hari 10 : Innsbruck – Salzbrug – Vienna
Hari ini anda menuju Vienna, ibukota Austria melalui Salzburg, kota kelahiran musisi Mozart. (MP/MS/MM)
Hari 11 : Vienna – Jakarta
Hari ini city tour mengunjungi dan melewati Schonbrunn Palace, The Hofburg (istana musim dingin), Parliament House, The Rathaus, St. Charles Cathedral dan Opera House. Setelah itu menuju airport untuk kembali ke tanah air. (MP/MS/--)

Hari 12 : Jakarta
Hari ini tiba di Jakarta . Berakhirlah perjalanan yang penuh kenangan bersama Anta Tour. Sampai jumpa pada lain kesempatan.

Biaya Tour per Orang Min 15 orang
Dewasa Twin Share USD 3278
Anak Twin Share USD 3178
Anak Extra Bed USD 2928
Single Suppl USD 765
Apt Tax & Flight Ins USD 520*
Visa Rp.1.200.000*
Fiskal & apt tax Jkt Rp.2.600.000
Note :
- Harga tour, Airport Tax & Flight Insurance dan acara perjalanan dapat berubah sesuai dengan kondisi.
- Semua peserta tour Anta dilindungi oleh ACA Asuransi
Harga tidak termasuk :
- PPN 1% dari harga tour
- Airport tax & Fiskal, Visa
- Pengeluaran pribadi : laundry, minibar, telepon, porte